Sebagai hotel bisnis, Bromo Park Hotel menyediakan akses wifi penuh dan gratis di setiap lantai dan setiap saat. Koneksi internet stabil dan cepat ini tidak hanya untuk menunjang keperluan liburan, tapi terutama untuk urgensi bisnis yang sering diadakan di Bromo Park Hotel.